Messi: Istriku Bosan

Written By bopuluh on Jumat, 21 Juni 2013 | 18.02

BARCELONA, KOMPAS.com — Meski menorehkan prestasi luar biasa di dunia sepak bola, bintang Barcelona, Lionel Messi, ternyata tak selalu mendapatkan dukungan penuh dari sang istri, Antonella.

"Antonella bosan dengan itu. Saat aku pulang dan menceritakan kepada dia bahwa aku mencetak dua atau tiga gol, dia tidak mendengarkanku!" ungkap Messi kepada Corriere della Sera.

Messi merasakan gelar-gelar bergengsi bersama Barca. Tak hanya itu, Messi juga menorehkan berbagai rekor dalam kariernya. Namun, satu-satunya gelar yang belum pernah dirasakan Messi adalah juara Piala Dunia.

"Di antara lima gelar Ballon d'Or dan sebuah Piala Dunia bersama Argentina, aku ingin yang terakhir (trofi Piala Dunia). Tidak diragukan. Aku gagal di Piala Dunia dan itu membuatku sedih," aku Messi. (CDS)


Anda sedang membaca artikel tentang

Messi: Istriku Bosan

Dengan url

http://chooseacolorfengshui.blogspot.com/2013/06/messi-istriku-bosan.html

Anda boleh menyebar luaskannya atau mengcopy paste-nya

Messi: Istriku Bosan

namun jangan lupa untuk meletakkan link

Messi: Istriku Bosan

sebagai sumbernya

0 komentar:

Posting Komentar

techieblogger.com Techie Blogger Techie Blogger